SOAL - SOAL GTAW : TEKNIK PENGELASAN KLASTER 9


1. Sistem pendingin yang ada pada rangkaian mesin las GTAW berfungsi untuk …

(A) mendinginkan tungsten yang ada pada torch.
(B) mendinginkan sistem kelistrikan mesin las.
(C) mendinginkan gas pelindung.
(D) mendinginkan bahan pengisi sewaktu pengelasan.
(E) Semua benar



2. Fungsi utama torch ialah …

(A) memegang elektroda bersalut, mengalirkan cairan pendingin dan gas pelindung.
(B) memegang elektroda bersalut, mengalirkan arus listrik dan gas pelindung.
(C) memegang tungsten, mengalirkan cairan pendingin dan gas pelindung.
(D) memegang tungsten, mengalirkan arus listrik dan gas pelindung.
(E) Mengalirkan busur listrk



3. Regulator untuk pengelasan GTAW di set sampai maksimum …

(A) 100 KPa
(B) 150 KPa
(C) 180 KPa
(D) 200 KPa
(E) 250 kpa



4. Berikut karakteristik tungsten murni, kecuali …

(A) daya nyala rendah
(B) muatan arus tinggi
(C) harga murah
(D) busur stabil
(E) nyala terang



5. Bahan pengisi yang digunakan untuk pengelasan stainless steel khususnya peralatan kimia mempunyai kode …

(A) ER70S-2
(B) ER4043
(C) ER5356
(D) ER316L
(E) ER5465



6. Gas pelindung yang mempunyai nilai potensial ionisasinya mencapai 24,5 electron volts ialah gas …

(A) Helium
(B) Argon
(C) Campuran 75% He dan 25% Ar
(D) Campuran argon/helium/hydrogen
(E) Carbon dioksida



7. Berikut adalah langkah-langkah pencegahan distorsi, kecuali …

(A) Pemanasan
(B) melakukan las catat
(C) menggunakan alat bantu
(D) pengaturan letak bahan
(E) pendinginan



8. Distorsi pada gambar di bawah ini ialah distorsi …




(A) Rotational distortion
(B) Distorsi menyudut
(C) Buckling
(D) Transversal distortion
(E) Angular distortion



9. Salah satu teknik perbaikan distorsi yaitu …

(A) perbaikan dengan pendinginan
(B) perbaikan dengan pemanasan
(C) Melakukan las catat
(D) Menggunakan alat bantu (jig and fixture)
(E) Pengaturan letak bahan (pre setting)



10. Gambar di bawah ini menunjukan sambungan …




(A) I Joint
(B) J Joint
(C) X Joint
(D) U Joint 
(E) Double V Joint



11. Pengelasan material stainless steel lebih tepat menggunakan tungsten …

(A) Zirconiated
(B) Titanium
(C) Thoriated
(D) Alloy steel
(E) Mild steel



12. Salah satu teknik pemeriksaan hasil las yang termasuk kategori non destruktif test dengan alat bantu ialah …

(A) penetrant test
(B) tensile test
(C) bending test
(D) hardness test
(E) visual test



13. Agar menghasilkan pengelasan yang baik dan sempurna, langkah – langkah apa yang perlu dilakukan ?

(A) Memiliki peralatan yang serba baru
(B) Prosedur pengelasan yang tepat dan benar
(C) Memilih yang akan dilas sesuai dengan elektrodenya
(D) Mencari tempat yang lapang agar memudahkan pengelasan
(E) Mengeringkan elektrode dalam kamar pemanas



14. Terjadinya distorsi dan perubahan bentuk disebabkan oleh

(A) Amper yang terlalu tinggi
(B) Tegangan yang terlalu tinggi
(C) Pemanasan yang menyebabkan pemuian dan pendinginn cepat
(D) Bentuk Sudut kampuh terlalu tinggi
(E) Material terlalu tebal



15. Salah satu penyebab struktur las mengalami deformasi adalah :

(A) Tegangan sisa yang terlalu besar
(B) Akibat struktur dipanaskan dan didinginkan secara merata
(C) Desain sambungan las yang terlalu kuat
(D) Konstruki menerima beban berat
(E) Konstruksi mengalami tarikan



16. Mana dari pernyataan dibawah ini yang tidak masuk dalam kelompok deformasi di luar perencanaan :

(A) Lengkungan melintang
(B) Lengkungan memanjang
(C) Melintir
(D) Menekuk
(E) Penyimpangan sentrifugal



17. Deformasi pengelasan dapat diperbaiki dengan methode

(A) Tekanan mekanis dan methode termal
(B) Tekanan hydrolis dan methode pendinginan
(C) Tekanan fluida cair dan methode penetralan
(D) Tekanan udara dan methode pemanasan
(E) Tekanan elektris dan methode pendinginan



18. Pertimbangan dalam perancangan desain sambungan las antara lain disebutkan pada pernyataan dibawah ini kecuali :

(A) Perencanaan struktur las
(B) Perhitungan tegangan
(C) Penentuan bentuk tertentu dari tiap bagian
(D) Kondisi daerah sekitarnya
(E) Kondisi kondisi dan metode pengelasan



19. Pada saat kondisi pengelasan dilakukan maka pernyataan dibawah ini harus diperiksa kecuali

(A) Posisi pengelasan
(B) Pemanasan awal dan paska
(C) Arus las
(D) Kecepatan pengelasan
(E) Menginterpretasi gambar rakitan las



20. Dari gambar dibawah ini yang mana yang disebut dengan ketinggian kampuh :


(A) Notasi R
(B) Notasi d
(C) Notasi g
(D) Notasi r
(E) Notasi O



21. Dari gambar diatas mana yang disebut dengan akar atau root ....

(A) Notasi g
(B) Notasi f
(C) Notasi g
(D) Notasi r
(E) Notasi R


22. Dari gambar no 8 tersebut mana yang disebut dengan gap atau celah

(A) Notasi O
(B) Notasi g
(C) Notasi R
(D) Notasi d
(E) Notasi f



23. Porosity adalah cacat las berupa lubang kecil yang tampak pada permukaan penampang las, hal tersebut terjadi karena :

(A)  Ayunan elektrode terlalu cepat
(B)  Ayunan elektrode terlalu besar
(C)  Percikan logam pengisi mendahului busur las
(D)  Elektrode terlalu besar
(E)  Adanya kotoran pada permukaan yang akan dilas


24. Yang bukan NDT test terhadap hasil pengelasan adalah

(A) Magnetic Particle Test
(B) Liquid Penetrant Test
(C) Bend test
(D) Radiography Test
(E) Ultrasonic Test



25. Mana dari pernyataan dibawah ini yang bukan pernyataan pengujian /pemeriksaan yang dilakukan sebelum pengelasan .

(A)  Pemeriksaan peralatan las
(B)  Material las
(C)  Verifikasi prosedur pengujian
(D)  Pengujian kualifikasi juru las
(E)   Kampuh hasil las



26. Inspeksi sebelum pengelasan dilakukan dengan harus mengecek kondisi berikut ini, kecuali :

(A) Persiapan permukaan yang akan dilas
(B) Ukuran strip, logam pengisi penahan balik
(C) Penyetelan (Fit-up) bagian yang akan dilas
(D) Pengukuran hasil Kampuh las
(E) Pembersihan dari kotoran / lemak dan minyak



27. Inspeksi visual pada saat pengelasan dilakukan dengan pengecekan hal hal berikut ini, kecuali :

(A) Proses las
(B) Hasil lasan
(C) Logam pengisi
(D) Fluk atau gas pelindung
(E) Suhu antar jalur



28. Pemeriksaan hasil las dapat dilakukan dengan cara :kecuali

(A) Visual test
(B) Non Destructive test
(C) Destructive test
(D) Burning test
(E) Penetrant test



29. Yang tidak termasuk dalam kategori Destructive test adalah :

(A) Tensile test
(B) Bending test
(C) Penetrant test
(D) Macro etsa
(E) Impact test



30. Yang tidak termasuk dalam jenis jenis cacat las adalah :

(A) Crack
(B) Slag
(C) Gap
(D) Porosity
(E) Undercut



31. Cacat las yang terjadi akibat bagian belakang dari penembusan las ada yang tidak lebur adalah....

(A) Concavity
(B) Slag on back side
(C) Incomplete weld
(D) Incomplete melt
(E) Base metal burn



32. Rusaknya bahan dasar pada tepi pengelasan akibat tersentuh oleh elektrode pada waktu mulainya pengelasan adalah....

(A) Arc strikes
(B) Oxidation
(C) Burn through
(D) Melt through
(E) Undercut

0 komentar:

Posting Komentar